Kamis, 19 September 2013

STRUKTUR SEL

Komponen utama penyusun sel berupa air dan beberapa komponen lainnya, terutama protein, lemak, karbonhidrat dan asam nukleat. Secara umum bagian- bagian penyusun sel dapat dibedakan menjadi:
1. Membran sel atau membran plasma yang membungkus material sel yang disebut sitoplasma.
2. Sitoplasma terdiri dari dua bagian, yaitu sitosol (bersifat cair) dan organel (bersifat padat).
3. Inti sel (nukleus) merupakan organ pengendali. Nukleus mengandung cairan inti (nukleoplasma), anak inti (nukleus), dan kromosom yang mengandung DNA.

0 komentar:

Posting Komentar